-->

Sinopsis Youngju (2018) - Film Korea

Imdb: 5.2/10
Pemeran: Mahiro Takasugi, Ryo Kato, Daichi Watanabe
Genre: Persahabatan, Dewasa, Kejahatan, Manga, Aksi
Negara: Jepang
Tanggal Rilis: Oktober 2018 (Tokyo IFF), 23 November 2018
Durasi Tayang: 120 menit
Bahasa: Japanese
Sutradara: Yu Irie
Penulis Skenario: Daisuke Suzuki (manga), Keisuke Hiya (manga), Yu Irie, Kiyoto Wada
Produser:-
Sinematografer: -
Distributor: Kino Films
Judul Lainnya: Gyangusu / ギャングース

Film ini ditulis dan disutradarai oleh Yu Irie, dibintangi oleh Mahiro Takasugi, Ryo Kato dan Daichi Watanabe.


Film ini berdasarkan serial manga yang berjudul "Gangusu" karya Daisuke Suzuki (sebagai penulis) dan Keisuke Hiya (sebagai ilustrator). Karya mereka berdua diterbitkan pada 7 Maret 2013 sampai dengan 6 Januari 2017 di majalah manga seinen Jepang Weekly Morning.

Film ini memulai proses produkasi pada 20 Januari 2018 di Kisarazu, Prefektur Chiba, Jepang dan selesai akhir Februari 2018, kemudian dirilil dalam festifal film internasional di Tokyo pada bulan Oktober 2018 dan rilis di bioskop Jepang pada 23 November 2018.

Sinopsis:

Tiga orang laki-laki bernama Saike (diperankan oleh Mahiro Takasugi), Kazuki (dieperankan oleh Ryo Kato) dan Takeo (diperankan oleh Daichi Watanabe) dilecehkan oleh orang tua mereka masing-masing dan mereka bertiga adalah remaja yang putus sekolah. Mereka bertiga tinggal bersama di pusat penahanan remaja yang terlantar. Untuk bertahan hidup dan mendapatkan uang, ketiga remaja pria ini melakukan pencurian dan perampokkan kepada sekelompok orang-orang yang melakukan tindak kriminal.

Pemeran Utama:
Mahiro Takasugi - Saike
Ryo Kato - Kazuki
Daichi Watanabe - Takeo

Pemeran Pendukung:
Kento Hayashi - Takada
Aoi Ito - Hikari
Maika Yamamoto - Yuki
Nobuaki Kaneko - Kato
Mariko Shinoda - Ageha
Miyavi - Adachi
Sumire Ashina - Sakura
Katsuya - Kyosan Kawai
Shota Saito - Ebina
Keita Saito - Ebina
Hannya - Shinji Madarame
Ken Sugawara - Manabe

0 Response to "Sinopsis Youngju (2018) - Film Korea"

Posting Komentar