-->

Sinopsis Orange Marmalade (2015) - Serial TV Korea


Imdb: 6.6/10
Pemeran: Yeo Jin-Goo, Seol Hyun, Lee Jong-Hyun, Gil Eun-Hye
Genre: Fantasy, Romance, History, School, Teen, Drama, Vampire
Negara: Korea Selatan
Rilis: 15 Mei - 24 Juli 2015
Waktu Tayang: Jumat 22:35
Bahasa: Korean
Sutradara: Lee Hyeong-Min
Penulis Komik dan Skenario: Seok Woo (original comic), Moon So-San
Stasiun TV: KBS2
Episode: 12
Judul Lainnya: Orenji Mamalreideu

Film ini disutradarai oleh Lee Hyeong-Min, yang dibintangi oleh Yeo Jin-Goo, Seol Hyun, Lee Jong-Hyun dan Gil Eun-Hye. Berdasarkan webcomic "Orange Marmalade" oleh Seok Woo (diterbitkan dari 5 Februari 2011 hingga 4 Januari 2014 via comic.naver.com/webtoon/).

Pembacaan naskah atau skrip untuk yang pertama kalinya dilakukan pada 13 Maret 2015 di Gedung KBS Annex di Yeouido, kota Seoul. Pembuatan film dimulai pada 14 Maret 2015, kemudian ditayangkan di saluran KBS2 dari 15 Mei hingga 24 Juli 2015 pada hari Jumat pukul 22:35 KST sebanyak 12 episode.


Sinopsis:

Pada masa dahulu, tepatnya 300 tahun yang lalu, manusia dan vampir membuat perjanjian damai, namun dalam kenyataannya diantara mereka masih tidak akur satu sama lain.

Pada hari ini, Seorang laki-laki bernama Jae-Min (diperankan oleh Yeo Jin-Goo) adalah seorang siswa SMA yang populer. Dia jatuh cinta dengan murid pindahan bernama Baek Ma-Ri (diperankan oleh Seol Hyun). Namun rupanya ada rahasia yang disembunyikan oleh Baek Ma-Ri, yaitu identitas aslinya sebagai seorang vampir.

Pemeran Utama:
Yeo Jin-Goo - Jung Jae-Min
Seol Hyun - Baek Ma-Ri

Pemeran Pendukung:
Lee Jong-Hyun - Han Shi-Hoo
Gil Eun-Hye - Jo A-Ra
Ahn Kil-Kang - Baek Seung-Hoon
Yoon Ye-Hee - Song Sun-Hwa
Song Jong-Ho - Han Yoon-Jae
Lee Il-Hwa - Kang Min-Ha

Pemeran Tambahan:
Jo Yi-Hyun - Baek Joseph
Park Geon-Tae - Hwang Beom-Sung
Jo Min-Gi - Jae-Min's father
Kim Sun-Kyung - Won Sang-Goo
Jung Hae-Kyun - Jo Joon-Goo
Oh Kyung-Min - Choi Soo-Ri
Kim Hak-Jin - Jo Joon-Hyun
Lim Seong-Eon - homeroom teacher
Lim Seung-Dae - Sim Hyung-Joon
Park Sun-Woo - Kim Han-Soo
Lee Jong-Goo - Chief of Sungkyunkwan
Yang Joo-Ho
Kim Jae-Rok
Kim Gwang-In
Song Joon-Hee - Han Shi-Hoo (Masih muda)
Han Seo-Jin - Baek Ma-Ri (Masih muda)
Kang Han-Byul - Han Shi-Hoo (Masih muda)

0 Response to "Sinopsis Orange Marmalade (2015) - Serial TV Korea"

Posting Komentar